Sebelum mengisi tiket pada Dukungan Pengaduan, Keluhan dan Perselisihan pastikan terlebih dahulu bahwa:
- Laporan Anda relevan dengan kondisi MCU, berhubungan dengan MCU dan/atau terkait dengan MCU;
- Menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar;
- Bukan merupakan ujaran kebencian, SARA dan caci maki;
- Bukan merupakan laporan yang sudah disampaikan dan masih dalam proses penanganan;
- Merupakan upaya perbaikan MCU secara keseluruhan.